15 Mei 2024 | Kegiatan Statistik
Rabu (15/05/2024), BPS Kabupaten Lampung Selatan mengadakan briefing atau pembekalan kepada petugas lapangan survei industri besar dan sedang (IBS) tahunan di Aula BPS Kabupaten Lampung Selatan. Survei IBS tahunan 2024 kali ini meliputi tiga jenis survei yaitu pemutakhiran direktori perusahaan awal (DPA), survei tahunan perusahaan industri manufaktur (STPIM) dan survei komoditas perusahaan industri manufaktur (SKPIM). BPS Kabupaten Lampung Selatan menempati urutan kedua sebagai wilayah dengan jumlah sampel survei IBS terbanyak di Provinsi Lampung setelah Kota Bandar Lampung. Sampel perusahaan industri manufaktur di Kabupaten Lampung Selatan terpusat di tiga kecamatan yaitu Natar, Tanjung Bintang dan Katibung.
Berita Terkait
BPS Lampung Selatan Gelar Pembinaan Statistik Sektoral
BPS Lampung Selatan Gelar Evaluasi Statistik Tanaman Pangan
Briefing Seruti Triwulan IV 2024 BPS Kabupaten Lampung Selatan
BPS Lampung Selatan Laksanakan Supervisi IBS
Pantau Hasil Pendataan, BPS Lampung Selatan Gelar Evaluasi Statistik Harga
Briefing Uji Coba KSA Pro untuk KSA Jagung BPS Kabupaten Lampung Selatan
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Lampung SelatanJl. Mustafa Kemal No. 24 Kalianda
Lampung Selatan - Lampung
Indonesia
35513
Telp : (0727) 322241 Fax : (0727) 322241 Email : bps1803@bps.go.id