January 13, 2025 | Other Activities
Hai #SahabatData !
Pada Senin, 13 Januari 2025, BPS Kabupaten Lampung Selatan sukses menggelar rapat pemilihan Change Ambassador di aula BPS Kabupaten Lampung Selatan. Dari 3 kandidat terbaik, terpilih Wasilah Nur Astuti, S.Tr.Stat sebagai Change Ambassador 2025! 🎉
Selamat kepada Wasilah Nur Astuti! Semoga dapat membawa semangat baru dalam meningkatkan kualitas pelayanan, menjadi inspirasi, dan terus menguatkan implementasi nilai-nilai BerAKHLAK di lingkungan BPS Kabupaten Lampung Selatan.
Related News
Sharing Knowledge Manajemen Risiko BPS Kab Lampung Selatan
Sharing Knowledge Bahasa Isyarat Bisindo BPS Kab Lampung Selatan
Selection of Change Agent Network (CAN) BPS South Lampung Regency in 2024
Menjaga Kualitas Data Sakernas, BPS Provinsi Lampung Lakukan Supervisi ke Lampung Selatan
Briefing Seruti Quarter IV 2024 BPS Kabupaten Lampung Selatan
BPS Lampung Selatan Regency Holds Annual IBS Survey Briefing
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Lampung SelatanJl. Mustafa Kemal No. 24 Kalianda
Lampung Selatan - Lampung
Indonesia
35513
Telp : (0727) 322241 Fax : (0727) 322241 Email : bps1803@bps.go.id